Gorong-Gorong Baja

Corrugated Steel Pipe

Pipa Baja bergelombang adalah pipa yang terbuat dari baja lembaran yang telah mengalami proses pembentukan gelombang(Corrugating) dan pelengkungan (curving), dan dilapisi dengan Zinc (Galvanizing). Pipa ini dipergunakan untuk konstruksi gorong-gorong, saluran, jembatan, teroeongan, penutup atas conveyor.

Corrugated Steel Pipe made of sheet steel that has undergone the process of wave formation (Corrugating and bending (Curving), and coated with zinc (Galvanizing). Among others, corrugated steel pipe is used for the construction of culverts, channels, bridges, tunnels and conveyor covers.

Jenis Gorong-gorong Baja

Type Of Corrugated Steel Pipe

Spesifikasi Material

Material Spesification

Tipe Komposisi Kimia Bahan Dasar Logam Komposisi Kimia Bahan Pelapis Sifat Mekanik Berat Lapisan Seng Minimum (g/m2)
Simbol Kadar Max (Persen) Simbol Kadar Max (Persen) Batas Ulur Minimum Mpa Renggang Minimum (Persen)
Flens C 0.15 Zn 99.88 230 16 900
Flens P 0.05 Zn 99.88 230 16 900
Flens S 0.05 Zn 99.88 230 16 900
Flens Mn 0.60 Al 0.02 230 16 900
Flens Si 0.35 Al 0.02 230 16 900

Keunggulan Produk Gorong-gorong Baja

The Superiority Of Corrugated Steel Pipe
Production

Produksi

  • Memenuhi standard test baik chemical analysis, physical properties dan ketebalan galvanis.
  • Proses Pengerjaan Cepat
  • Biaya Angkutan dan pemasangan rendah
  • Tidak rusak/pecah pada saat pengangkutan

Production Process
Production

Handling

  • Dapat menyerap getaran dari beban diatasnya.
  • Tahan terhadap gempa
  • Sesuai untuk kondisi tanah lembek
  • Fondasi lebih ringan
  • Mengurangi biaya pemeliharaan dan penggantian
  • Pemasangannya mudah dan cepat
  • Tidak memerlukan tenaga spesialis dan hanya menggunakan peralatan yang sederhana

Handling Process
Production

Pemasangan

  • Dapat disesuaikan dengan kondisi lapangan.
  • Pemasangannya lebih mudah dan cepat sehingga menghemat biaya perencanaan dan pemasangannya

Instalation Process

 

"PT. Kencana Cakra Buana"  Merupakan bagian dari " Kencana Buana Group " dan Seluruh anak perusahaan (Subsidiary) " Kencana Buana Group " adalah partner dari "PT. Kencana Cakra Buana"